Thursday, March 21, 2013

Uji Pengenalan Senyawa



Moh. Nurwahib

A. Tujuan
Mempelajari pengenalan terhadap Aluminium (Al) dan Silikon (Si)
B. Alat dan Bahan
1. Alat
a. tabung reaksi
b. gelas ukur
c. pipet tetes


2. Bahan
a. larutan Al(NO3)3 0,1 M
b. larutan FeSo4 0,1 M
c. larutan NaOH 0,2 M
d. larutan CaCl 2 0,1 M
e. larutan Na SiO3 0,5 M
C. Cara kerja
1. Isilah tabung reaksi ke-1 dengan 2 mL larutan Al(N03)3 0,1 M dan 10 tetes larutan NaOH 0,2 M. Amati perubahan yang terjadi!
2. Kocoklah tabung reaksi tersebut dengan 5 mL larutan NaOH 0,2 M. Amati perubahan yang terjadi!
3. Isilah tabung reaksi ke-2 dengan 3 mL larutan CaCl2, 0,1 M, tambahkan 5 tetes larutan Na2SiO3   0,5 M. Amati perubahan yang terjadi!
4. Isilah tabung reaksi ke-3 dengan 3 mL larutan FeS04 0,1 M, tambahkan 5 tetes larutan Na2SiO3   0,5 M. Amati perubahan yang terjadi!
D. Hasil Pengamatan
Cara Kerja No.
Hasil Pengamatan
1

2

3

4

E. Analisis data
1. Tulislah reaksi molekulnya !
2. Tulislah reaksi ionnya !
F. Kesimpulan
Buatlah uraian kesimpulan dari hasil percobaab yang telah dilaksanakan
G. Penugasan

     Buatlah laporan secara lengkap dari percobaan yang telah dilakukan

No comments:

Post a Comment

Web hosting

 
Design by Free WordPress Themes | Bloggerized by Lasantha - Premium Blogger Themes | cheap international calls