Tuesday, May 15, 2012

Senyawa AminaAmina Primer mengandung -NH2 terikat pada rantai atau cincin hidrokarbon. Anda dapat pikirkan amina sebagai turunan dari ammonia , NH3. Dalam Amina Primer, salah satu dari hidrogen diganti oleh hidrokarbon.

Senyawa Amina – Amina Primer

Contoh 1: Tuliskan struktur formula dari etilamin.
Dalam kasus ini, etil terikat pada -NH2 .
amine1 SENYAWA AMINA   AMINA PRIMER (MATERI KIMIA KELAS XII)
Nama ini (etilamin) tidak ada masalah selama tidak ada makna ambigu dari letak -NH2 . Namun seumpama anda mempunyai karbon rantai 3 -dalam kasus ini -NH2 bisa berada pada kedua ujung atau ditengah.
Contoh 2: Tuliskan struktur foemula untuk 2-aminopropan.
Nama menunjukkan rantai tiga karbon dengan amino terikat pada karbon ke dua. Amino menunjukkan -NH2 .
Etilamin (contoh1) bisa juga disebut sebagai aminoetan.
amine2 SENYAWA AMINA   AMINA PRIMER (MATERI KIMIA KELAS XII)
Amina Sekunder dan Tertier
Dalam amina sekunder dua dari hidrogen atom pada amonia digantikan dengan hidrokarbon. dan tiga hidrogen digantikan pada amina tertier.
Contoh 1: Tuliskan struktur formula untuk dimetilamine.
Dalam kasus ini dua atom hidrogen digantikan dengan metil.
amine3 SENYAWA AMINA   AMINA PRIMER (MATERI KIMIA KELAS XII)
Contoh 2: Tuliskan stuktur formula untuk trimetilamin.
Disini ada tiga hidrogen pada amonia yang digantikan dengan metil.
amine4 SENYAWA AMINA   AMINA PRIMER (MATERI KIMIA KELAS XII)

No comments:

Post a Comment

Web hosting

 
Design by Free WordPress Themes | Bloggerized by Lasantha - Premium Blogger Themes | cheap international calls